Neither Dream nor Illusion: Mengamini Kesedihan ala Sexual Modification
Setelah merilis single yang berjudul “Saturated” pada awal Maret lalu, Sexual Modification (Sexmod) hadir dengan sebuah mini album yang berjudul “Neither Dream nor Illusion”. Sexual Modification yang beranggotakan Angga (vokal & gitar), Falah “Wet” (Gitar), Adit (Gitar), Falah “Blek” (Bass), dan Irham (Drum) mencoba merangkum berbagai pengalaman “hopeless romantic” para personilnya melalui mini album “Neither…