Pusakata Resmi Rilis Album “Mesin Waktu 2020”

Perjalanan Mesin Waktu 2020 telah sampai pada titik akhirnya. Ditandai dengan munculnya lagu Meminta Diri  sebagai single terakhir dari rangkaian sembilan single yang dirilis secara berkala sejak Desember 2019.  Sembilan singletersebut dapat kawan-kawan nikmati pada album kedua Puskata yang bertajuk Mesin Waktu 2020 (dibaca: dua puluh dua puluh), masih ada satu single terbaru yang belum sempat dirilis dan satu lagu yang direkam secara live di pantai Pulau Belitung yang turut mengisi daftar lagu dalam album Mesin…

Read More

Dere Rilis Debut Album “Rubik”

Dere, talenta penuh bakat dan penulis lagu yang luar biasa. Musisi muda ini telah lebih dulu merilis beberapa karya yang sejak 2021 lalu. Kali ini, Dere membawa persembahan baru, rangkuman utuh 10 lagu dalam sebuah album musik yang diberi judul Rubik. Album ini dirilis pada 21 Juli 2022 kemarin. “Rubik” adalah judul yang diambil dari salah satu lagu di dalam album….

Read More

Sisitipsi Merilis “Pulang”, Cerita Dari Fauzan Lubis

“Pulang”, adalah sebuah kata yg sering kali terucap dan menjadi bahan pembicaraan atau hanya terbayang dalam benak bagi saya: Fauzan Lubis (vokalis Sisitipsi) yg sedang menjalani proses rehabilitasi di panti rehabilitasi. Sering kali saya dan teman-teman se perjuangan saya di panti rehabilitasi, selalu membahas atau merenung tentang kepulangan kita. Kapan kita pulang? Bagaimana saat kita…

Read More

Unit Noise Punk asal Palopo, JVICI, Rilis Debut Album

JVICI band noise punk asal Kota Palopo, Sulawesi Selatan, baru saja merilis debut album penuhnya yang bertajuk “PULCHRUM”, dengan proses kreatif dan pelepasan estetis album ini berlangsung selama 3 bulan lebih lamanya,band kemudian berpindah haluan ke Athena Annihilator Records untuk melakukan ekplorasi musik, setelah sebelumnya berada di label mandiri Rio Music Studio. Grand design musik…

Read More

FLEUR! Rilis Album Debut Berjudul “Fleur Fleur FLEUR!”

Fleur Fleur FLEUR! merupakan judul album debut dari unit rock asal Jakarta, FLEUR!. Dipersiapkan lebih dari tiga tahun, album ini berisikan 11 nomor yang merepresentasikan perjalanan mereka dari Flower Girls, band tribute untuk Dara Puspita, menuju FLEUR!. “Album ini merupakan proses pembentukan jati diri dan musik FLEUR!” jelas Tika. Album perdana ini menjadi istimewa jika…

Read More

Steve Aoki & Taking Back Sunday Berkolaborasi Dalam “Just Us Two”

Artis dan produser dengan 2 nominasi Grammy Steve Aoki berkolaborasi dengan Taking Back Sunday untuk single high-octane terbaru berjudul “Just Us Two.”  Lagu baru ini merupakan momentum penting yang menyempurnakan karir Aoki. Pada trek ini, Aoki kembali ke akar alternatif yang menjadi ciri khasnya di awal karirnya bersama label rekaman Dim Mak, menciptakan musik di…

Read More

Editors Rilis Single Baru Dengan Personil Baru

Editors kembali hari ini dengan single baru ‘Heart Attack‘. Lagu ini menandai musik baru pertama mereka sejak 2019, dan rilis debut dalam inkarnasi terbaru mereka dengan komposer dan produser pemenang Benjamin John Power, alias Blanck Mass, yang bergabung dengan band sebagai anggota tetap. Streaming di sini, tonton videonya di sini. Dengan intensitas elektroniknya yang berdenyut, synth dan epik yang terinspirasi…

Read More

Kembali Ke Kebiasaan Awal, Monita Tahalea Rilis Single Baru

Monita Tahalea melanjutkan karya-karyanya di tahun ini. Sebelumnya, album “Dari Balik Jendela” yang didalamnya juga berisikan hits seperti LAILA, Tapak Hening dan Sayonara, menjadikan langkah Monita semakin jauh dalam petualangannya bermusik. Album ini mempunyai catatan yang baik di industri musik Indonesia dengan prestasi Sebagai Nominasi Artis Alternatif terbaik untuk lagu “LAILA” dan” Sesaat Yang Abadi”…

Read More